Page 39 - 196
P. 39
BIMA ARYA
elama memimpin Kota Bogor, Bima dikenal
_____________ S selalu bergerak dan melakukan banyak hal
sebagai orang yang selalu bekerja, bukan orang
yang hanya duduk tenang di balik meja. Bima
PANTANG kembali kepada keluarga tercinta pada 26 April lalu, dua
untuk warganya. Setelah 22 hari dirawat di rumah sakit dan
hari berselang ia langsung kembali bekerja, yakni melantik
enam kepala dinas baru, menertibkan pelaksanaan PSBB di
lapangan, dan bersama DPRD mulai mengucurkan Bantuan
Lansung Tunai kepada kepala keluarga yang membutuhkan.
MENYERAH SWT saya diizinkan untuk mulai bekerja. Suasana di Kota
“Bismillahirrahmanirrahim, hanya karena kuasa Allah
Bogor terlihat lenggang. Ada beberapa titik keramaian,
PSBB harus lebih ditegakkan lagi, hari ini saya lantik 6 kepala
dinas baru, saya titip dan ingatkan agar tetap amanah,
kita pastikan dalam suasana yang tidak mudah ini semua
berikhtiar untuk mengurangi beban dari warga. Jangan
ada yang main-main dengan jabatan. Bagi camat, lurah,
Naskah: Gia Putri Foto: Dok. Pribadi/IDEA atau dinas terkait yang tidak bekerja dengan maksimal,
yang tidak responsif dengan warga atau tidak menyalurkan
bantuan kepada warga dengan tepat, saya akan copot,”
Usai dinyatakan sembuh ungkap Bima dalam instagram pribadinya pada 28 April lalu.
Ia juga meminta kepada Kepala Satpol PP yang baru
dari Covid-19, Wali Kota untuk memastikan PSBB di lapangan berjalan dengan baik.
Bogor Bima Arya Sugiarto “Tindak tegas bagi pelanggar PSBB, unit usaha yang tidak
diperkenankan untuk buka harus ditutup, kalau masih nakal
semakin trengginas dalam kita cabut izin usahanya,” tandasnya.
Bima menggarisbawahi, Pemkot Bogor juga berusaha
memberantas Corona, virus maksimal untuk memastikan bantuan ekonomi untuk
jenis baru yang berbahaya dan warga yang terdampak Covid-19 tepat sasaran. Ada 159.162
mematikan. Banyak konsep keluarga yang mendapat bantuan dari pusat, provinsi, dan
Pemkot Bogor. Semua disalurkan secara bertahap, baik
dan gagasan yang ia terapkan dalam bentuk sembako atau uang tunai.
di kota yang dijuluki ‘The City “Sangat mungkin ada data yang tidak tepat atau warga
of Runners' tersebut terutama yang tidak terdata. Kami akan terus sempurnakan agar
yang betul-betul membutuhkan semaksimal mungkin bisa
dalam menghadapi new dibantu. Silahkan gunakan jalur aduan di aplikasi Sibadra
normal atau fase tatanan baru. (Sistem Informasi Berbagi Aduan dan Saran) atau hubungi
112,” jelas penggiat olahraga lari ini.
| 39